Pimpinan Ponpes Al-Mu’awanah Bani Marsan Dorong Persatuan Demi Keamanan Masyarakat Banten Jelang Pemilu 2024
PATRON.ID – SERANG | Pondok Pesantren Al-Mu’awanah Bani Marsan memperlihatkan komitmen kuat terhadap nilai-nilai demokrasi dengan menggelar Deklarasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 agar berlangsung aman...